detikNews
Polisi Kerahkan 15.000 Personel untuk Amankan Aksi GNPF 5 Mei
Argo mengungkapkan pihak intelijen terus memantau perkembangan dari aksi 5 Mei. Kalau ada perubahan yang cukup signifikan, polisi akan menambah bantuan.
Rabu, 03 Mei 2017 15:00 WIB







































