Menko Pangan Zulkifli Hasan hadiri panen raya jagung di Sumsel. Ia menekankan kolaborasi lintas sektor untuk kedaulatan pangan dan kesejahteraan petani.
Polres Kediri memperingati HUT ke-80 Korps Brimob Polri dengan napak tilas & baksos di Kecamatan Kandangan. Kegiatan dipimpin Kapolres AKBP Bramastyo Priaji.
Operasi Zebra diharap menekan angka pelanggaran dan kecelakaan sekaligus meningkatkan disiplin berlalu lintas menjelang libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026.
Tim Patroli Baharkam Polri menggagalkan penyelundupan rokok ilegal dari Batam yang akan dikirim ke Riau. Dua pelaku dan puluhan kardus rokok ilegal diamankan.