Kementerian Dalam Negeri dan BNPB bangun Posko Nasional di Tapanuli Utara untuk penyaluran logistik via udara akibat bencana. Pelayanan publik tetap berjalan.
Pemkab Badung fokus meningkatkan pariwisata dengan perbaikan infrastruktur, pengembangan desa wisata, dan program prioritas untuk tarik lebih banyak wisatawan.
LEPAS resmi buka showroom global pertama di Jakarta, menandai komitmen sebagai brand NEV premium. Hadirkan inovasi dan pengalaman mobilitas berkelanjutan.
Jakarta menjadi tuan rumah Drum Corps International 2025, diikuti 12 provinsi dan 3 negara. Event ini diharapkan meningkatkan indeks kota global Jakarta.
Banjir yang melanda Aceh Utara sejak beberapa hari lalu hingga kini belum surut. Genangan banjir yang semakin tinggi menyebabkan pasien di RS PIM dievakuasi.
Kalau Bang Hotman sering makan di sini, pertanyaannya cuma satu: emang seenak itu? Tim 20Detik nyobain langsung Warung Tarra di Kelapa Gading, Jakarta Utara.
Mereka menemukan bahwa Belahan Bumi Utara menggelap lebih cepat daripada Belahan Bumi Selatan. Dampaknya sangat besar terhadap perubahan iklim di Bumi.