detikFinance
4.120 Pegawai Bea Cukai Disuruh Isi Laporan Kekayaan
Direktorat Jenderal (Ditjen) Bea dan Cukai bersama Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan program drop box laporan harta kekayaan pejabat negara (LHKPN).
Senin, 19 Agu 2013 15:23 WIB







































