detikNews
Mulai Hari Ini Kapolsek Bertanggung Jawab Awasi Dana Desa
Mulai hari ini, kapolsek diberi tanggung jawab mengawasi penggunaan dana desa. Pemberian tugas itu merupakan Mou antara Kapolri, Mendagri, dan Mendes PDTT.
Jumat, 20 Okt 2017 10:35 WIB







































