Menjelang Lebaran, Penjual Makanan dan Daging Terus Dipantau
Menjelang lebaran, sidak terhadap pedagang maupun toko yang menjual makanan, daging dan parcel gencar dilakukan. Tim gabungan berbagai instansi Pemprov Jawa Timur menggelar sidakdi pasar tradisional maupun pasar modern.
Senin, 15 Agu 2011 13:47 WIB







































