detikFinance
Pelemahan Bursa Global Terus Bayangi IHSG
Pasar saham dalam negeri masih rentan terhadap ancaman pelemahan bursa Wall Street dan Asia yang masih bisa menular. Transaksi saham juga belum begitu semarak karena tipisnya nilai perdagangan.
Kamis, 23 Okt 2008 07:25 WIB







































