detikFinance
Kinerja BI Tak Terpengaruh Penolakan Raden dan Agus
Penolakan DPR atas 2 calon gubernur BI usulan pemerintah yakni Raden Pardede dan Agus Martowardojo tidak mengganggu kinerja bank sentral tersebut.
Kamis, 13 Mar 2008 18:20 WIB







































