Kemenangan Liverpool di markas Crystal Palace bernuansa kontroversi. Eks wasit top Inggris Mark Clattenburg pun menganggap dua proses golnya tidak sah.
Legenda sepakbola Inggris Alan Shearer jengkel dengan wasit di laga Crystal Palace vs Liverpool. Shearer mengatakan, Liverpool tak seharusnya mendapat penalti.
Diogo Dalot yang sekarang, bersama Ralf Rangnick, bukanlah Diego Dalot di bawah arahan Ole Gunnar Solskjaer dulu. Dalot bagaikan punya hidup baru di MU.
Asisten pelatih ganda putri Chafidz Yusuf juga keluar dari Pelatnas PBSI. Chafidz tidak diperpanjang oleh induk organisasi bulutangkis nasional tersebut.
Pep Guardiola tetap puas dengan posisi Manchester City di klasemen Liga Inggris meski baru saja dijegal Southampton. Guardiola tak menduga City unggul jauh.