detikNews
Ekspresi Kegembiraan Kubu Ical Saat Nonton Live Sidang PTUN
Usai jumpa pers bersama Koalisi Merah Putih, suasana di ruangan Fraksi Golkar, lantai 12 Gedung Nusantara I, Senayan, Jakarta, sore hari ini sebenarnya sudah sepi.
Rabu, 01 Apr 2015 19:19 WIB







































