detikFinance
PPP Jamin Kadernya Tak Bermanuver di Paripurna Cagub BI
Sidang paripurna yang akan digelar besok diwarnai isu pementahan hasil keputusan Komisi XI soal cagub BI. Ketua Umum PPP Suryadharma Ali menjamin kadernya tidak bermanuver.
Senin, 17 Mar 2008 15:37 WIB







































