Pemerintah melaporkan ada penambahan 2.307 kasus baru konfirmasi positif Corona (COVID-19) pada hari ini. Total ada 135.123 kasus COVID-19 per 14 Agustus 2020.
Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum mengungkapkan sekolah negeri bisa berkaca pada pesantren soal pelaksanaan pembelajaran tatap muka di tengah COVID-19.
Ada beberapa hal yang mesti diperhatikan selama melakukan kegiatan rapat di dalam ruangan untuk mencegah penyebaran virus COVID-19. Simak ulasannya berikut ini.
Doni Monardo mendaftarkan diri menjadi relawan uji klinis vaksin COVID-19. Pemerintah ingin menunjukan bahwa ada keseriusan pemerintah dalam menciptakan vaksin.