Sepakbola
Minus Suksesi Pasca Anarki
Setelah kerusuhan antar fans yang mengakibatkan jatuhnya korban jiwa, Liga Italia akan berlanjut akir pekan ini. Dengan laga mudah yang dihadapai tim teratas, suksesi tak akan terjadi di puncak klasemen.
Jumat, 23 Nov 2007 11:24 WIB







































