detikFinance
Kiwoom Securities: Menguat Bursa Regional Beri IHSG Dukungan
Relatif menguatnya bursa regional diharapkan dapat memberikan dukungan. Kami memperkirakan IHSG akan berada di kisaran positif pada hari ini.
Selasa, 27 Jan 2015 08:32 WIB







































