detikNews
Usai Salat Jumat, Jokowi-JK Datang ke Museum Kepresidenan
Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla berkunjung ke Museum Kepresidenan yang ada di Istana Bogor. Jokowi-JK datang ke museum ini setelah menunaikan ibadah salat Jumat.
Jumat, 05 Jun 2015 13:54 WIB







































