Mbah Mijan menjadi salah satu sahabat yang shock akan meninggalnya Agung Hercules. Ia menyebut sahabatnya itu meninggal dalam kondisi tenang dan tersenyum.
Isa Wahyu Prastantyo atau yang lebih dikenal dengan panggilan Isa 'Bajaj' adalah salah satu sahabat Agung Hercules. Keakraban mereka tak perlu diragukan lagi.