detikNews
Dari Jambi hingga NTT, Ini 6 Provinsi Nihil Kasus Baru Corona pada 18 Agustus
Enam provinsi nihil kasus baru Corona pada 18 Agustus adalah Jambi, Kalimantan Utara, Kepulauan Riau, Lampung, Papua, dan Nusa Tenggara Timur (NTT).
Selasa, 18 Agu 2020 15:52 WIB







































