detikNews
Kasus Akil, KPK Periksa Ketua MK Hamdan Zoelva
KPK terus menelusuri dugaan 'permainan' Akil Mochtar dalam pengurusan sengketa Pilkada melalui hakim konstitusi. Kali ini penyidik melakukan pemeriksaan terhadap ketua MK, Hamdan Zoelva.
Kamis, 12 Des 2013 10:35 WIB







































