detikNews
KPK Buka Peluang Periksa Bunda Putri di Kasus Suap Impor Daging
Siapa sebenarnya sosok Bunda Putri yang masuk dalam rekaman penyadapan KPK masih misterius. Lembaga antirasuah itu tetap membuka peluang memanggil Bunda Putri dalam kasus suap impor daging sapi.
Sabtu, 07 Sep 2013 14:37 WIB







































