Sutradara Quentin Tarantino menerima piala Golden Globe 2020 hari ini. Ia memenangkan kategori skenario terbaik lewat film 'Once Upon a Time in Hollywood'.
Younha, solois KPop baru saja merilis album mini kelima bertajuk 'Unstable Mindset' pada 6 Januari 2020. Dia pun langsung merajai tangga lagu iTunes AS.
Kecerdasan buatan milik Google kini bisa secanggih ahli radiologi dalam mendeteksi wanita mana yang memiliki kanker di payudaranya lewat skrining mammogram.