Sepakbola
'Kucing Hitam' Lapangkan Jalan Liverpool Menuju Titel Juara
Jika Liverpool memang jadi juara Premier League akhir musim ini, maka mereka berutang budi banyak kepada Sunderland. Ya, 'Kucing Hitam' lah salah satu faktor mengapa 'Si Merah' (nantinya) bisa merengkuh trofi tersebut.
Minggu, 20 Apr 2014 08:02 WIB







































