Gubernur Sulawesi Selatan nonaktif Nurdin Abdullah mengakui duit kontraktor Rp 800 juta dibagikan kepada para sopir hingga tukang kebun merupakan idenya.
Bekerja dengan sepenuh hati, driver taksi online ini buka warung gratis berisi makanan, camilan minuman sampai obat-obatan. Semuanya gratis untuk penumpangnya.
Semangkuk bakso umumnya dibanderol dengan harga maksimal Rp 20 ribuan. Tapi ada bakso yang dijual dengan harga jutaan rupiah, bahkan ada yang sampai Rp 30 juta.