Warga dari kota kecil di Victoria Australia, Tecoma, berjuang melawan kehadiran restoran McDonald di wilayah mereka sampai pergi ke kantor pusat restoran tersebut di Chicago, AS. Warga Tecoma telah berjuang menolak izin restoran McDonald sejak didaftarkan tahun 2011.
Seorang penembak berpakain serba hitam melepaskan tembakan di dalam Naval Sea Systems Command (NAVSEA) yang terletak di Washington DC. Akibatnya 10 orang terkena tembakan termasuk AL Amerika dan polisi .
Sedikitnya 76 calon jamaah haji embarkasi (Solo) kelompok terbang (kloter) 1 hingga 20 telah dirujuk ke Rumah Sakit DR Moewardi. 60 Persen jamaah haji tersebut mengalami anemia.
Letusan Gunung Sinabung di Kabupaten Karo, Sumatera Utara tidak menghasilkan suara gelegar yang kuat. Warga menyatakan, suara letusannya seperti bunyi gemuruh pesawat terbang yang melintas.
Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto terbang ke Malaysia dalam upaya menyelamatkan Wilfrida Soik, pekerja rumah tangga (PRT) migran asal Belu, NTT, yang terancam hukuman mati.
Setelah menempuh perjalanan nan panjang ke Tanah Suci, 4 orang calon jamaah haji (calhaj) jatuh sakit. Mereka kini dirawat di Balai Pengobatan Haji Indonesia (BPHI) dan Rumah Sakit Arab Saudi (RSAS).
Survei soal bandara paling delay sedunia pernah dilakukan oleh FlightStats. Bandara Beijing di China disebut-sebagai yang paling sering mengalami delay. Lalu seperti apakah bandara ini?
Pesawat latih Cessna PK-152 mengalami kecelakaan di perairan Kepri pagi tadi. Namun pihak Flybest Flight Academy membantah pesawat latihnya jatuh. Pesawat Cessna tersebut justru sengaja melakukan landing emergency.
CCTV menangkap gambar pria sedang melakukan hubungan intim dengan mobil Land Rover yang terparkir. Bahkan sebelumnya, pria tersebut berbaring di tanah dan mensimulasikan hubungan seks.