detikNews
Dihantam Awan Panas Merapi, Desa Tertinggi di Klaten Rusak Parah
Desa Balerante, pemukiman tertinggi lereng Merapi di daerah Klaten, hingga Jumat (5/11/2010) siang masih belum bisa diketahui kondisinya. Namun, dipastikan kawasan itu rusak parah akibat awan panas Merapi.
Jumat, 05 Nov 2010 13:05 WIB







































