detikNews
Jadi Tersangka, Angie Segera Dipecat dari Wasekjen PD
Jabatan Angelina Sondakh satu per satu dipreteli setelah resmi menjadi tersangka kasus Wisma Atlet. Angie akan diberhentikan dari jabatan Wakil Sekjen Partai Demokrat (PD).
Jumat, 03 Feb 2012 16:57 WIB







































