detikNews
Memotret Gerhana Matahari Total dengan Smartphone di Tengah Minimnya Cahaya
Gerhana Matahari Total (GMT) bukan momen yang mudah untuk dipotret karena minim cahaya. Lalu, bagaimana menyiasatinya? Terutama bila menggunakan smartphone.
Rabu, 09 Mar 2016 18:25 WIB







































