Dalam kondisi darurat ini, BRI mengoperasikan layanan perbankan keliling, seperti E-Buzz dan mobil Teras BRI Keliling agar tetap dapat memberikan layanan.
Layanan telekomunikasi terdampak gempa M 6,2 di Majene. Layanan seluler sempat down, STO rusak dan BTW mati karena listrik terputus. Antisipasi pun dilakukan.
PayPal Holding Inc telah menjadi operator asing pertama dengan 100% kendali atas platform pembayaran di China setelah menguasai seluruh saham GoPay China.
MNC Group menghormati putusan MK yang menolak uji materi UU Penyiaran yang diajukan RCTI dan iNews TV. MNC Group meminta Kominfo menindaklanjuti putusan MK.