Lalu lintas menuju kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, terpantau lancar malam ini. Volume kendaraan cenderung menurun dibanding pagi dan siang tadi.
Jokowi meresmikan Bendungan Ciawi dan Sukamahi di Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Berikut adalah tujuh fakta soal bendungan penangkal banjir Jakarta tersebut.