Fraksi Gerindra DPRD DKI Jakarta sepakat jika PSBM diterapkan di Ibu Kota. Namun F-Gerindra memberi sejumlah catatan jika kebijakan itu akan diterapkan.
"Kemarin pada saat terbitnya Pergub DKI di mana Satgas melalui ketua tim pakar Prof Wiku telah ikut dilibatkan dalam proses penyusunan pergub," kata Doni.