detikNews
JK Santap Pagi Bersama Presiden Afganistan
Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) melakukan santap pagi bersama Presiden Afganistan Mohammad Ashraf Ghani. Keduanya melakukan pertemuan tertutup.
Kamis, 06 Apr 2017 08:10 WIB







































