Lalu lintas di awal pekan selalu padat cenderung macet. TMC Ditlantas Polda Metro Jaya telah mencatat sejumlah kawasan yang tersendat sejak pagi tadi hingga kini yaitu:
Sebanyak 10 koridor sudah dilalui oleh TransJakarta dalam melayani warga Ibukota. Untuk ke depannya, masih ada lagi penambahan koridor hingga mencapai 15.
Pembangunan Terminal Pulogebang kembali dilanjutkan oleh Pemda DKI Jakarta. Adanya terminal Pulogebang ini diharapkan tidak memunculkan terminal bayangan yang mengakibatkan titik kemacetan baru.
Beroperasinya gerbang tol (GT) miring Cimanggis Utama diharapkan mengurai macet di GT TMII dan Pasar Rebo. Namun hari ini kemacetan justru berpusat di TMII mengarah ke tol dalam kota.
Sejumlah warga Cibubur menceritakan perjalanannya hari ini terkait pengoperasian gerbang tol (GT) Cimanggis Utama. Pengoperasian itu berimbas pada perubahan sistem pembayaran di GT Cibubur sehingga memicu kemacetan parah.
Akhirnya Pemprov DKI Jakarta resmi membuka jalur Koridor IX (Pinang Ranti-Pluit) dan Koridor X (Cililitan-Tj Priok) sebagai solusi mengurangi kemacetan. Namun bagi Kapolda Metro Jaya Irjen Sutarman, keberadaan jalur busway justru memonopoli jalanan.