Perang Israel dan kelompok Hamas pecah di wilayah Palestina. Kapal induk Amerika Serikat (AS) USS Gerald R Ford telah tiba di Mediterania bagian Timur.
Bank Israel menyatakan akan melepas cadangan devisa hingga US$ 30 miliar atau setara Rp 471 triliun untuk menyelamatkan mata uangnya, shekel, yang anjlok.