Rizky Billar datang ke Polres Jakarta Selatan untuk menjalani pemeriksaan atas kasus dugaan KDRT. Rizky Billar datang pukul 11.00 WIB bersama pengacaranya.
Berdasarkan hasil visum, polisi menyampaikan fakta bahwa Rizky Billar membanting Lesti Kejora. Terdapat sejumlah luka pada tubuh Lesti termasuk di bagian leher.
Rizky Billar ditetapkan sebagai tersangka kasus KDRT terhadap istrinya, Lesti Kejora. Berikut ini lima hal terkait penetapan status tersangka Rizky Billar.
Beredar rekaman CCTV Rizky Billar melempar bola biliar ke Lesti Kejora di depan orang-orang. Psikolog bicara bystander effect, penyebab tak ada yang menolong.