Timnas Ukraina tampil luar biasa di Kualifikasi Piala Eropa 2020. Mereka lolos duluan ke putaran final dengan mengangkangi juara bertahan Portugal. Wow!
Alisson Becker sudah mencatatkan rekor sip saat menjalani pertandingan berhadapan dengan Lionel Messi. Kiper Brasil itu merendah, memuji performa seluruh tim.
Manchester City dapat hasil negatif kala menghadapi Wolverhampton Wanderers di lanjutan Liga Inggris. Bermain di kandang sendiri, City dikalahkan Wolves 0-2.
Bali United unggul jauh di klasemen Liga 1 2019. Striker Laskar Serdadu Tridatu, Ilija Spasojevic, tak mau lengah dengan menegaskan kompetisi masih panjang.
Inter Milan memang punya rekor tak bagus saat menghadapi Barcelona di Camp Nou. Tapi, Nerazzurri-nya Antonio Conte berbeda dan Los Cules waspada penuh.
Alexis Sanchez tahu betul laga melawan Barcelona tak akan mudah untuk Inter Milan. Karena itu, Inter diingatkan agar memaksimalkan setiap peluang yang didapat.