detikNews
Terjaring Operasi Zebra, Pelanggar Lalulintas di Cianjur Hanya Diberi Tausiah
Bukan surat tilang yang diperoleh para pelanggar lalu lintas di Cianjur saat operasi Zebra, melainkan tausiah dari seorang ustaz yang sudah disiapkan polisi.
Rabu, 16 Nov 2016 18:49 WIB







































