detikNews
Terima Audit II Hambalang, Pekan Depan KPK akan Periksa Tersangka
KPK telah menerima hasil audit investigatif soal proyek Hambalang dari BPK. Mulai pekan depan, KPK akan memeriksa tersangka-tersangka kasus tersebut.
Jumat, 23 Agu 2013 16:33 WIB







































