detikNews
Tuntut Jamsoskes Seumur Hidup, Buruh Geruduk Gedung Sate
Sekitar 100 buruh dari Komite Aksi Jaminan Sosial Jabar menggelar aksi di depan Gedung Sate. Mereka menuntut pemerintah memberikan jaminan sosial dan kesehatan (Jamsoskes) seumur hidup.
Kamis, 08 Apr 2010 12:40 WIB







































