8 penyelam warga negara asing (WNA) yang diberitakan sebelumnya hilang tenggelam di kawasan Nusa Lembongan Bali ditemukan. Kedelapan penyelam tersebut ditemukan dalam kondisi sehat oleh kapal nelayan penangkap ikan.
Tim Gabungan dari Tim SAR, petugas Direktorat Polair Polda Bali serta dari Polres Klungkung Jumat (6/7) pagi ini disebar untuk mencari keberadaan delapan WNA yang hilang saat menyelam di kawasan Nusa Lembongan Bali.
12 warga negara asing melakukan penyelaman di Sakenan Lembongan Mangrov, Bali siang tadi. Dari 12 penyelam, delapan orang tenggelam dan belum ditemukan hingga saat ini.
Nama Walikota Surabaya Tri Rismaharini terpental dari daftar 25 nominator walikota terbaik dunia 2012 versi The City Mayors Foundation. Sementara nama Joko Widodo tetap bertengger.
Maraknya kasus acara televisi yang dilaporkan ke Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) membuat Vicky Shu instrospeksi diri. Pelantun 'Mari Bercinta 2' itu pun mulai membatasi penampilannnya.
Candaan Olga Syahputra menunai banyak protes karena dinilai menyinggung SARA dan melecehkan agama. Olga pun mendapat teguran dari Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) dan Front Pembela Islam (FPI).
Norman Kamaru cukup sering tampil bareng presenter Olga Syahputra dalam acara televisi. Menurut Norman, lelucon yang dilontarkan Olga selama ini masih wajar.