3 Korban Tewas Ditemukan Berdiri di Depan Kamar Mandi
Tiga korban tewas akibat terbakarnya rumah di Kalijudan Taruna 2/64 Surabaya ini diduga akan menyelamatkan diri di kamar mandi, namun gagal karena keburu kehabisan oksigen
Jumat, 20 Mar 2009 12:39 WIB







































