detikNews
Walikota San Diego Didesak Mundur Atas Tuduhan Pelecehan Seksual
Walikota San Diego, AS, Bob Filner didesak untuk mundur dari jabatannya. Desakan mundur ini mencuat setelah seorang mantan staf perempuannya mengaku telah mengalami pelecehan seksual oleh Filner.
Selasa, 23 Jul 2013 13:35 WIB







































