Menjelang puncak arus mudik, Dinas PU Riau, mempercepat perbaikan badan jalan yang rusak. Perbaikan diharapkan dapat selesai pada seminggu sebelum lebaran.
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono dikenal akan aktivitasnya yang banyak dihabiskan di lokasi proyek meskipun telah berusia 62 tahun, apa rahasia kekuatannya?
Pemkot Surabaya terus menyiapkan kebutuhan untuk proyek trem jalur utara-selatan. Jalur tengah sepanjang Raya Darmo juga mulai dirampingkan untuk akses trem.