Satu orang diduga pelaku pembunuhan jurnalis Surabaya, Soeprayitno (53) menyerahkan diri. Namun polisi enggan mengungkap identitas pelaku karena masih lidik.
Polisi mengantongi indentitas dua terduga pelaku pembunuhan di Surabaya yang menewaskan Soeprayitno (53), jurnalis media minggguan. Itu setelah melihat CCTV.
Polisi mencari barang bukti mengungkap dugaan pembunuhan Soeprayitno (53), wartawan media mingguan Surabaya. Salah satunya handphone korban yang belum ditemukan