detikFinance
Tjiptardjo: Pas Saya Jadi Dirjen Pajak ke-13, Kasus Lama Terungkap
Tjiptardjo menjabat sebagai Dirjen Pajak ke-13 sejak 1,5 tahun lalu. Dalam masa jabatan Dirjen Pajak ke-13 itulah sejumlah kasus-kasus pajak besar mencuat, termasuk kasus makelar pajak Gayus Tambunan.
Kamis, 23 Des 2010 07:55 WIB







































