Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta mulai didatangi pemudik pagi ini. Rata-rata dari mereka mengaku baru pulang ke kampung halamannya lagi selama pandemi COVID.
Tingginya adopsi teknologi di Tanah Air dijadikan peluang bagi penjahat cyber. Di Q1 2022 saja hampir 12 juta ancaman online targetkan pengguna di Indonesia.
MUI dan Kemenkes buka suara soal desakan vaksin COVID-19 wajib halal bagi umat muslim. Satu-satunya vaksin berfatwa halal MUI hingga kini adalah Sinovac.
Lama tak terdengar kabarnya, eks juru bicara Satgas COVID-19 Achmad Yurianto disebut tengah dirawat di RSPAD Gatot Soebroto. Dikabarnya ia mengidap kanker usus.
Antusiasme masyarakat terlihat usai pemerintah mengizinkan mudik di tahun 2022. Masyarakat mengaku senang bisa kembali mudik usai 2 kali lebaran di perantauan.