detikNews
PKS Siap Putihkan Kampanye SBY-Boediono 4 Juli
Kampanye rapat umum terakhir pasangan SBY-Boediono akan digelar Sabtu (4/7/2009). Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang merupakan salah satu massa pendukung pasangan ini pun siap memutihkan Gelora Bung Karno.
Jumat, 03 Jul 2009 09:31 WIB







































