detikNews
Pemprov DKI Jakarta Ingin Bangun Bank Sampah di Tiap RW
Bank sampah dapat mengurangi volume sampah di Jakarta. Pengurus RW di Jakarta digerakkan membangun bank sampah, yang juga dapat membantu perekonomian warga.
Selasa, 19 Sep 2017 13:50 WIB







































