Jasa Marga telah meluncurkan produk kontrak investasi kolektif beragun aset (KIK EBA) Mandiri JSMR01-Surat Berharga Pendapatan Tol Jagorawi. Apa sih itu?
Libur Idul Adha 2017 diperkirakan berdampak pada kepadatan kendaraan di Tol Jakarta-Cikampek. Diprediksi 93 ribu kendaraan bakal lewat di GT Cikarang Utama.
PT Jasa Marga bakal kembali mengoperasikan GT KM 149 Gedebage, Kota Bandung. Hal itu untuk mengantisipasi kepadatan di GT Cileunyi saat libur lebaran Idul Adha.