PCR Test atau swab test adalah cara deteksi virus corona yang jauh lebih akurat dibanding rapid test. Namun hal ini pun tak lepas dari teori konspirasi.
Kementerian Pertanian melalui Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (Balitbangtan) menegaskan kalung eucalyptus tidak diklaim sebagai anti virus.