detikTravel
Bisa! Mendaki Gunung Sambil Wisata Candi di Mojokerto
Ingin mendaki gunung dan bertemu situs-situs kuno? Datanglah ke Gunung Penanggungan di Mojokerto via Jalur Jolotundo. Dengan melalui jalur tersebut, Anda bisa menjumpai sejumlah candi peninggalan bersejarah.
Rabu, 13 Mei 2015 17:00 WIB







































