Disparekraf Jakarta kembali mengadakan Jakarta Travel Fair, kali ini di Kota Makassar. Kegiatan ini akan berlangsung 16 -18 September 2022 di TSM Makassar.
Pemprov DKI mengucurkan tambahan subsidi Rp 62,1 miliar untuk TransJakarta imbas kenaikan BBM. Pemprov juga memberikan tambahan PSO untuk angkutan laut.
Pemerintah melaporkan 2.804 tambahan kasus baru positif Corona hari ini. Provinsi DKI melaporkan kasus terbanyak dalam 24 jam terakhir sebanyak 1.166 kasus.
Pemprov DKI menggratiskan penggunaan fasilitas olahraga dan kolam renang milik Dispora. Ketentuan ini berlaku hari ini dalam rangka memperingati Haornas.
Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta terus melakukan penyitaan terkait kasus pembebasan lahan oleh Dinas Kehutanan DKI Jakarta di Cipayung, Jakarta Timur, pada 2018.